SUPER JUNIOR

SUPER JUNIOR

Selasa, 03 Desember 2013

Mengenal Lebih Dekat dengan Zat Hijau Daun


Tulisan

Mungkin anda sudah tidak asing lagi dengan kata klorofil. Yup.. klorofil atau zat hijau daun merupakan kandungan yang dapat membuat warna hijau pada tanaman. Klorofil ini akan menyerap energi dari matahari untuk memfasilitasi berlangsungnya proses fotosintesis pada tumbuhan

Klorofil sering kita jumpai pada daun yang berwarna hijau. Zat hijau daun itu terletak dalam butir-butir hijau daun yang bulat-bulat bentuknya yang disebut kloroplas. Kloroplas itu tersebar dalam sel daun.

Pada siang hari zat hijau daun memasak makanan, kemudian setelah masak dialirkan ke seluruh bagian tumbuh-tumbuhan.




referensi gambar : www.google.com

Tidak ada komentar:

Posting Komentar